cara membuat wifi LAN di windows 7
Sebelum kita membuat wifi LAN tersebut, lebih baiknya kita ketahui dulu manfaatnya,, yaitu:
1. Kita dapat berhubungan komputer lain.
2. Dapat mengurangi kejenuhan, karena kita dapat bermain game seperti Dota, Counter Strike, Warcraft, dll, dengan pengguna komputer lain. hehe...
3. Kita dapat transfer data tanpa menggunakan flashdisk.
4. Dapat membagi koneksi internet dari modem.
- Nah, ini cara membuat wifi LAN..
Atau bisa langsung membukanya Pada taksbar bagian bawah yang terdapat signal wifi. Klik, lalu pilih Open Network and Sharing Center |
Pilih saja yang ada pada bagian bawah yaitu Set up a wireless ad hoc (computer to computer) network. Dan pilih next |
Lihat signal wifi connection yang anda buat, dan kita tunggu saja pengguna lain untuk mengkoneksikannya |
Komentar
Posting Komentar